Bahan-bahan :250 gr mentega
200 gr gula halus
5 kuning telur
1 buah jeruk purut, parut kulitnya
100 gr kacang mede, sangrai, cincang kasar
180 gr Keju Kraft Cheddar, parut
400 gr tepung terigu protein rendah
50 gr tepung maizena
1 sdt baking powder
Cara Memasak- Kocok mentega dan gula halus sampai lembut.
- Masukkan kuning telur satu per satu sambil dikocok rata.
- Tambahkan kulit jeruk purut, kacang mede, dan Keju Kraft Cheddar. Aduk rata.
- Masukkan tepung terigu, tepung maizena, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
- Ambil sedikit adonan. Bentuk bulat-bulat. Tekan dengan garpu. Letakkan di loyang yang dioles margarin.
- Oven 30 menit dengan suhu 150° Celsius sampai matang.
Untuk 500 gr
Sumber : resep keju kraft
Artikel keren lainnya: